Selamat Datang di Blognya Wong Dezzo

Konsultasi Agama Islam


Konsultasi tanya jawab Agama
Tanya jawab dan konsultasi agama Islam gratis yang berkaitan dengan agama Islam di berbagai bidang termasuk Quran, hadith, fiqh (hukum Islam), tauhid, sejarah, pendidikan, psikologi, dan lain-lain.

Silahkan ajukan pertanyaan Anda di melalui email ke alkhoirot@gmail.com dan info@alkhoirot.com
Konsultasi ini diasuh oleh Dewan Asatidz (Dewan Guru) di bawah supervisi Dewan Pengasuh Ponpes Al-Khoirot Malang

Topik bahasan di bawah mencakup berbagai hal masalah agama. Dan tidak terbatas hanya pada topik yang pernah ditanyakan oleh pengunjung situs ini.

DAFTAR TOPIK BAHASAN
  1. Pernikahan
  2. Hubungan Lawan Jenis
  3. Kewanitaan
  4. Shalat
  5. Kehidupan
  6. Doa dan Dzikir
  7. Hubungan Antar (Pemeluk) Agama
  8. Puasa
  9. Zakat
  10. Haji
Metode Jawaban

Dalam memberi solusi hukum Islam, kami mengedepankan metode yang umum berlaku di kalangan ulama sebagai berikut (urutan berdasarkan prioritas):

1. Menggunakan dalil Al-Quran dan hadits sahih apabila masalah yang ditanyakan terdapat dan tersebut secara tersurat (eksplisit) dalam salah satu atau kedua sumber utama Islam tersebut.

2. Mmenggunakan solusi yang sudah pernah dibahas sebelumnya oleh ulama madzhab Syafi'i dalam kitab-kitab fiqh mereka.

3. Menggunakan solusi yang sudah pernah dibahas sebelumnya oleh ulama madzhab non-Syafi'i (Maliki, Hanafi, Hanbali) dalam kitab-kitab fiqh (klasik) mereka.

4. Menggunakan solusi jawaban yang pernah dibahas oleh ulama fiqh kontemporer seperti Yusuf Qardhawi, Wahab Zuhayli, dan lain-lain.

5. Menggunakan analogi dari jawaban-jawaban yang sudah dibahas sebelumnya pada poin 2 dan 3.

TATA CARA BERTANYA

Sebelum mengajukan pertanyaan, periksalah pertanyaan dan jawaban di bawah ini. Siapa tahu persoalan Anda sudah terjawab. Konsultasi Agama Islam selengkapnya klik di sini!


NIKAH
  1. Panduan Pernikahan Lengkap
  2. Pernikahan Wanita Hamil Zina dan Status Anak
  3. Status Pernikahan Terpisah Setahun
  4. Poligami sebagai Syarat Pernikahan
  5. Dilarang Menikah Orang Tua Karena Ramalan Buruk
  6. Sudah Akad Nikah Tapi Tidak Boleh Kumpul
  7. Ingin Menikah dengan Pria Muallaf Orang Tua Tidak Setuju
  8. Salahkan Melarang Suami Menemui Mantan Istri?
  9. Menikahi Wanita Tidak Perawan (Pernah Berzina)
  10. Wali Nikah Anak Adopsi
  11. Makna Adil dalam Poligami

HUBUNGAN LAWAN JENIS
  1. Hukum Pacaran Dalam Islam
  2. Perempuan Mahram dalam Islam
  3. Hukum Khalwat (Berduaan dengan Bukan Mahram) Dalam Islam
  4. Hukum Jabat Tangan dengan Wanita Bukan Mahram


KEWANITAAN
  1. Hukum Potong Rambut dan Kuku Saat Haid


SHALAT
  1. Panduan Shalat Lima Waktu
  2. Panduan Shalat Jum'at
  3. Hukum shalat Berjamaah
  4. Hukum shalat Qadha (Qodho)
  5. Hukum Qadha Orang yang Tidak Shalat Karena Malas Bertahun-tahun
  6. Panduan Shalat Tahajud
  7. Hukum shalat dhuhur setelah salat Jum'at
  8. Waktu shalat bagi wanita suci dari haid
  9. Tidak melaksanakan Nadzar Shalat Khusyu'

KEHIDUPAN
  1. Ingin Taubat dan Hidup Tenang
  2. Agar ibadah dan doa diterima Allah
  3. Berbicara dengan Jin dan Orang Tua
  4. Hukum Percaya pada Makhluk Ghaib
  5. Arti Limpi dalam Islam
  6. Bohong Menurut Islam
  7. Tanda-tanda Kematian dalam Islam
  8. Menghutangi Korban Rentenir

DOA DAN DZIKIR
  1. Bacaan Tahlil
  2. Bacaan Ratib Haddad
  3. Shalawat Ibrahimiyah, Nariyah, dll
  4. Shalawat Munjiyat
  5. Doa untuk Orang Meninggal
  6. Doa untuk Orang Sakit
  7. Doa Ibu Hamil untuk Janin
  8. Qunut dan Dasar Hukumnya



HUBUNGAN ANTAR PEMELUK AGAMA
  1. Hukum Ucapan Selamat Natal
  2. Hukum Valentine Day
PUASA
  1. Macam-macam Hukum Puasa
  2. Tidak Puasa Ramadhan Karena Sakit
ZAKAT
  1. Panduan Zakat Lengkap
  2. Hukum Pajak dalam Islam
HAJI
  1. Jadwal Ibadah Haji

Ikuti info terbaru Alkhoirot.net via Email Gratis. Klik di sini!

0 komentar:

Posting Komentar

Dalam memberikan komentar harap jangan menggunakan spam atau yang berbau porno, komentar anda sangat kami hormati,,,trims...Hidup Saling Berbagi..